Bagaimanakah perbandingan harga sandblast kaca vs kaca acid? Kaca Buram atau Kaca Frosted Glass kini sekarang cenderung menggunakan jenis kaca acid karena berbagai macam pertimbangannya, salah satu diantaranya adalah dengan harga sandblast kaca yang tidak murah dan juga harga kaca acid yang semakin terjangkau. Maka dari itu mari simak penjelasan kami didalam artikel ini untuk menjawab jenis kaca frosted glass atau kaca buram dengan teknologi terkini yaitu dengan kaca acid.

Acid Etched Glass untuk Kamar Mandi

Kami akan menjabarkan beberapa aspek yang menjelaskan bagaimana harga tersebut menjadi point pembanding yang secara jangka panjang akan menguntungkan jikalau kalian menggunakan jenis kaca acid. Hal ini akan sangat mempengaruhi dari segi estetika dan juga biaya suatu proyek.

Biaya Produksi Kaca Acid Lebih Efisien dan Ekonomis
Metode Sandblasting vs Satin Glass (Generasi Terbaru Kaca Acid!)
Alasan Kaca dengan Proses Sandblasting Sudah Ditinggalkan

Setelah ditemukannya kaca acid untuk teknologi pembuatan kaca buram, maka dari itu secara harga akan lebih ekonomis dibandingkan dengan kaca sandblast. Hal ini disebabkan oleh karena biaya bahan baku proses dan pengerjaannya yang diproduksi secara mesin yang membuat pembiayaan akan menjadi lebih efisien dibandingkan dengan metode kaca sandblast. Sehingga secara umum akan menggantikan penggunaan kaca sandblast karena efisiensi daripada proses pembuatan kaca acid.

Kaca Acid Bersifat Permanen dan Tidak Perlu Diganti
Perbandingan Acid Etching dengan Sandblasting

Selain dari biaya produksi, kaca sandblast memiliki kelemahan dari segi kualitasnya yang sering menjadi kendala. Kendala tersebut timbul karena bercak yang hadir di kaca sandblast yang mengakibatkan harus diganti secara periodik. Ketika kita mengganti kaca secara periodik, itu akan membuat kendala dari segi logistik, tenaga kerja, dan juga bahan dari kaca tersebut yang terbuang. Maka dari itu secara praktis, kaca acid menjadi solusi dari biaya pembongkaran tersebut.

Solusi Terbaik untuk Kaca Buram: Kaca Acid

Selain dari itu, kaca acid adalah kategori jenis-jenis kaca frosted glass atau kaca buram yang tersedia dengan warna yang bisa kalian pilih untuk disesuaikan dengan penggunaan dan genre style daripada arsitektural dan interior kalian masing-masing. Kalian bisa memadupadankan warna yang baik dan juga sesuai dengan kebutuhan furniture yang ada disekitar area penempatan kaca tersebut.

Bagaimana dengan Stiker Sandblast?
Kendala Susut!
Kendala Ukuran dan Sambungan
Perbandingan Sticker Sandblasting Mudah Terkelupas
Sticker Buram vs Satin Glass di Outdoor
Satin Glass Anti Bubble!

Dapatkan informasi dan teknis lebih dalam melalui jaringan Glassmart yang juga bisa membantu kalian sebagai alternatif toko kaca terdekat yang dari Himalaya Abadi, yaitu Glassmart. Glassmart bisa kalian kunjungi secara onsite dan digital melalui www.glassmart.co.id.