Lagi sibuk mencari informasi terkait dengan kaca riben rumah atau untuk area jendela rumah? Tidak perlu binggung lagi untuk mencari informasi tentang kaca riben rumah atau kaca riben untuk jendela rumah, langsung aja simak artikel berikut ini untuk finformasi yang lebih detail. Secara teknis, jenis kaca ini disebut dengan nama kaca tinted glass, namun supaya mempermudah komunikasi, kita akan menyebutnya dengan kaca riben. Karena industri kaca yang terus berkembang, sekarang pilihan warnanya pun akan semakin beragam, dan gak harus dari series tinted aja, melainkan sekarang dimungkinkan dengan sistem laminasi. Maka dari itu kalian bisa simak disini untuk lebih detail.
Artikel hari ini akan membantu kalian untuk mengenal jenis kaca tinted glass yang tersedia ada apa aja sekarang. Dengan demikian kami harap kalian bisa mendesain yang sesuai dengan kebutuhan kalian masing-masing dengan kebutuhan yang ideal. Pastikan kalian stick around dan stay tuned di konten kami ya!
Pilihan Warna-Warni dari Series Lamilux Color (Laminated)
Alternatif pilihan warna untuk material kaca riben bisa kalian pilih dari kaca lamilux series yang tersedia dalam banyak varian warna pada lamilux color glass dan lamilux gradient glass seperti terlampir pada contoh contoh diatas. Tidak hanya terdapat satu warna pada kaca saja seperti pada kaca lamilux color series tetapi kalian juga bisa menggunakan perpaduan menjadi warna gradasi seperti pada series lamilux gradient. Oleh karena itu, kalian bisa memilih warna apapun untuk diintegrasikan kedalam desain yang ingin kalian gunakan.
Kaca Berwarna Tinted Glass
Jenis kaca tinted glass opsi dari maxifloat glass memiliki warna transparan yang cukup terbatas. Meskipun tidak seperti series Lamilux Color Glass, Namun kalian tetap bisa menggunakan opsi dari series Maxifloat glss ini untuk kebutuhan desain kalian dengan pilihan warna bronze dan grey glass seperti foto yang kami lampirkan disini.
Kaca Berwarna Reflektif
Opsi pilihan berikut nya kalian bisa menggunakan series dari Kaca Maxicool. Jenis kaca ini adalah teknologi tambahan dari kaca tinted glass yang bisa menghasilkan pantulan reflektif pada kaca tersebut sehingga bisa dipakai dengan efek visual yang berbeda.
Pilihan Warna yang Matte/Doft
Buat kalian yang mau menggunakan kaca riben tapi dengan tapilan buram, Kalian bisa menggunakan series kaca dari satin glass ini untuk kebutuhan tersebut. Pastikan kalian menggunakan yang sesuai dengan kebutuhan desain kalian ya!
Masih mau tau informasi lainnya terkait warna kaca riben atau kalian mau tau pilhan jenis tipe kaca lainnya selain kaca riben? kalian bisa langsung berkunjung ke Glassmart terdekat sebagai bentuk penyempurnaan dan bentuk upgrade dari toko kaca dekat sini atau toko kaca terdekat. Sekarang kalian juga bisa eksplor langsung ke showroomnya atau di www.glassmart.co.id.