Berapa kira-kira biaya yang perlu kalian siapkan terkait perhitungan harga kaca smart glass dan smart film? Mari simak penjelasan berikut ini tentang harga kaca smart glass dan harga smart film pada kesempatan artikel kita di sore hari ini. Pastikan kalian menyimak lebih detail dan sekesama sehingga kalian bisa tau apa saja yang menjadi faktor untuk menentukan harga kaca tersebut. Karena teknologi dan jenis teknis untuk penggunaan jenis kaca ini yang berkembang dengan pesat, maka dari itu ada beberapa faktor yang perlu kalian ketahui sebelumnya mengenai harganya.

Harga Berbeda Jikalau Kalian Pilih Smart Glass atau Smart Film
Smart Glass (Kiri) vs Smart Film (Kanan)
PDLC Switchable Gradient Glass – Blue (Custom Color)

Secara fundamental, metode produksi dai pemasangan kaca smart glass PDLC terbagi menjadi dua kategori besar, yakni smart glass laminated glass dan smart film. Kedua teknik ini sangatlah berbeda dan membutuhkan handling yang berbeda juga. Maka dari itu, kalian perlu memutuskan apakah kebutuhan kalian harus menggunakan versi smart glass atau versi smart film. Karena kedua jenis pemasangan ini memiliki tantangan yang berbeda-beda. Kami selalu mengusulkan untuk menggunakan versi smart glass karena durabilitasnya.

Resiko Sistem Smart Film (Sticker Tempelan)
Smart Film Bisa Terkelupas, Sistem Glass Tidak Terkendala Kelupas
Smart Film Bisa Tergores, Sistem Glass Tidak Terkendala Goresan
Smart Film Bisa Bocor, Sistem Glass Tidak Terkendala Bocor
Harga Berbeda Jikalau Kalian Pilih Grade Korea atau China

Material PDLC yang bisa membuat kaca buram jadi bening memiliki sumber komponen alternatif dari Korea dan China. Dengan demikian, aspek harga yang perlu kalian ketahui mengenai jenis smart glass atau harga smart film juga akan sangat bergantung daripada grade dan source PDLC yang saat ini kalian butuhkan. Pastikan pemilihannya sesuai dengan kebutuhannya.

Harga Akan Berbeda Jikalau Kalian Butuh Sequence

Tahukah kalian bahwa sekarang ada Smart Glass PDLC dengan teknik terbaru untuk menghasilkan Switch Blind? Kalian saat ini memiliki kebebasan untuk mengatur sequence kaca bening buram dengan menggunakan teknik switch blind dan switch logo. Kalian bisa berkoordinasi dengan kami untuk menanyakan hal lebih detail terkait dengan produk tersebut.

Switch Blind – Buram dan Bening dengan Sequence!

Menarik bukan? Maka dari itu langsung saja kalian tanyakan topik mengenai Smart Glass Film di jaringan disbtribusi kami yaitu Glassmart. Glassmart mampu melampaui ekspektasi kalian mengenai toko kaca dimana kalian bisa cek website nya di www.glassmart-.co.id.