Diskusi terkait dengan material jenis kaca proses yang sering disebut dengan kaca laminated glass, namun kami akan menjelaskan dari sudut pandang warna kaca laminated. Warna kaca laminated mungkin sudah pernah kalian searching diluar negeri bahwa tersedia dengan banyak sekali pilihannya sebagai material kaca laminated glass. Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas mengenai jenis kaca tersebut dan juga teknik dan metode produksi untuk menghasilkan warna yang diharapkan untuk jenis kaca tersebut. Kita akan menjabarkan 3 jenis teknik warna didalam menghasilkan mood dan ambience didalam ruangan jikalau kalian hendak menggunakan teknik laminated glass atau kaca laminated.
Metode Warna dengan Teknik Inserts
Kalian bisa mendapatkan warna dengan teknik EVA inserts laminated glass yang terkadang sering dikenal dengan kaca motif kain atau juga dengan nama fabric glass. Kalian bisa memilih warna yang dikehendaki kalian masing-masing dengan memilih jenis kain yang relevan untuk disematkan didalam 2 kaca tersebut. Sehingga kalian bisa mendapatkan warna dari jenis kain yang diharapkan.
Metode Warna dengan EVA atau PVB
Penggunaan material interlayer didalam pembuatan kaca laminated adalah hal yang wajib. Sehinga kalian juga bisa memilih warna yang dihasilkan dengan menggunakan EVA yang berwarna sehingga menghasilkan warna transparan untuk area-area tertentu. Pastikan pemilihan warna kalian sudah sesuai dengan kaidah desain dan tidak memberikan efek psikologi yang salah.
Metode Warna dari Bahan Baku Kaca
Metode dan teknik yang tidak kalah penting untuk menghasilkan warna pada kaca tersebut adalah dengan memilih bahan baku dengan kaca warna. Saat ini kalian bisa memilih series kaca warna yang ada di Himalaya Abadi. Kalian bisa memilih warna yang kalian inginkan dengan melihat dulu jenis kaca warna apa saja yang ada di Himalaya Abadi dan juga kalian bisa pilih melalui page products.
Glassmart adalah toko kaca terdekat dan jaringan resmi dari Himalaya Abadi untuk sebagai jaringan distributor. Kalian bisa tanyakan segala jenis hal yang dibahas kali ini di www.glassmart.co.id.