Himalaya Abadi

Tag: toko kaca di bandung

cermin grey

Alternatif dari Warna Cermin Grey

Pada artikel yang lalu, kita sudah membahas mengenai jenis-jenis dari cemin bronze. Selain cermin bronze, cermin warna yang populer dikalangan interior design dan arsitektur di Indonesia adalah cermin dengan turunan warna abu-abu atau “grey”. Karena warnanya yang cenderung memberikan efek pantulan yang sedikit gelap, maka dari itu cermin grey merupakan

Read More »
kaca buram

Kaca Tempered Kamar Mandi Rumah Mewah

Area kamar mandi adalah area yang paling sering menjadi titik dominan untuk rumah tinggal mewah. Selain tempat ini adalah perhentian setelah hari kerja yang melelahkan, banyak juga owner rumah sering menggunakan kamar mandi yang didekor secara mewah untuk menjadi area vocal point dari rumah tersebut. Pada artikel kali ini, kami

Read More »
kaca papan tulis hitam

Kaca Papan Tulis Hitam

Kalian pastinya sudah sering sekali menggunakan papan tulis kaca didalam aplikasi interior design, terutama untuk area kelas dan ruang meeting. Namun, seiring dengan semaraknya tema design yang mengedepankan tema “dark mode” yang pada awalnya dimulai dari industry teknologi, banyak sekali inspirasi tema interior pun yang terinspirasi juga dari tema “dark

Read More »
smart glass indonesia

Perbedaan Smart Glass dan Smart Film

Mungkin kalian sudah sering mendengar produk yang disebut dengan Smart Glass atau Smart Film. Jenis kaca yang viral di internet ini pun sudah menjadi salah satu jenis produk yang trending di Indonesia. Namun, juga tidak jarang juga banyak sekali terjadi misskonsepsi mengenai teknis kedua jenis kaca tersebut. Maka pada artikel

Read More »
kaca tempered kaca laminated

Kaca Tempered vs Kaca Laminated/Laminated Glass

Pada artikel kali ini, kami akan membahas lebih detail mengenai perbedaan 2 jenis safety glass yang sering sekali diaplikasikan di industri arsitektur dan interior, yaitu kaca tempered dan kaca laminated atau laminated glass. Sering sekali ditemukan kesalahan persepsi mengenai kaca tempered dan laminated, sehingga fungsi dari kaca tersebut dipasang dengan

Read More »
kaca laminated

Variasi Kaca Laminated (feat. Kaca Fabric)

Selain proses tempering, jenis proses yang menarik dan sering dipakai diindustri kaca adalah proses laminating. Lebih sering dikenal dengan kaca laminated, namun pada kenyataannya, sebenarnya kaca tersebut adalah hasil proses yang menggabungkan 2 kaca menjadi 1 bagian dengan interlayer film ditengahnya sehingga berfungsi sebagai kaca pengaman atau safety glass atau

Read More »
kaca cermin rumah

Jenis Aplikasi Kaca Cermin di Rumah

Kaca cermin dinding dirumah adalah elemen dari industri kaca yang tidak bisa ditiadakan didalam aplikasi di rumah tinggal. Tentunya semua orang membutuhkan produk tersebut sebagai kebutuhan sehari-hari, terutama sebelum beraktivitas keluar rumah. Pada artikel kali ini kami akan memberikan beberapa inspirasi aplikasi yang sering sekali dipakai sebagai elemen dalam rumah

Read More »
kaca riben kaca reflektif

Kaca Riben vs Kaca Reflektif

Sering sekali ditemukan miskonsepsi yang cukup fatal di industri bahan bangunan akibat perbedaan spesifikasi material kaca, terutama untuk membedakan kaca riben dan kaca reflektif. Memang sekilas secara visual ada banyak sekali kemiripan yang bisa dilihat diantara kedua jenis kaca tersebut, namun secara efek didalam aplikasi arsitektur dan interior, perbedaanya cukup

Read More »
jenis kaca rumah

Jenis Kaca Jendela Rumah Mewah

Kalian pastinya sudah sering melihat artikel-artikel yang membahas tentang kaca yang sering dipakai untuk kaca jendela rumah tinggal. Namun pada artikel kali ini, kami akan membahas lebih spesifik tentang substrasi kaca (glass substrate) yang cocok untuk membuat efek visual rumah anda. Tentu saja jenis yang dijelaskan di artikel kali ini

Read More »
papan tulis kaca

Alternatif Papan Tulis Kaca

Pada beberapa artikel yang lalu, kami sempat membahas tentang jenis kaca papan tulis yang sering dipakai untuk aplikasi di kantor, sekolah, dan juga universitas. Di artikel tersebut kita menyimpulkan bahwa kaca glasstone adalah material papan tulis kaca yang terbaik untuk aplikasi tersebut. Namun pada artikel kali ini kita akan membahas

Read More »

Peralatan Esensial untuk Toko Kaca Terdekat

Pada artikel minggu lalu, kita sudah membahas tentang memulai tips bisnis toko kaca. Tentu saja untuk memulai bisnis tersebut kita harus mempersiapkan peralatan sederhana yang essensial untuk memproses kaca lembaran menjadi kaca potongan yang siap dibeli oleh customer. Maka dari itu pada artikel kali ini, kita akan membahas lebih detail

Read More »

Tips Mencari Toko Kaca Jakarta

Toko kaca adalah cara paling cepat dan praktis untuk kalian semua yang mau membeli kaca atau cermin. Hal tersebut dikarenakan oleh jumlah toko kaca yang cukup banyak, serta juga penyebaran toko kaca jakarta yang umumnya mendekati ke arah hunian residensial maupun kondominium. Selain itu, toko kaca juga yang menyediakan jasa

Read More »