
Mengenal Jenis Kaca untuk Jendela Kaca Mati
Jendela kaca mati adalah salah satu alternatif jenis pemasangan sebuah jendela dalam sebuah bangunan. Diluar negeri ini biasanya disebut dengan Stationary Window, jendela ini tidak bisa dibuka-tutup karena dipasang mati pada kusen. Jendela ini merupakan jenis jendela yang biasanya digunakan untuk desain rumah minimalis. Tampilan jendelanya sederhana, tetapi memiliki beragam










