Tahukah kalian mengenai kaca bisa buram otomatis? Kaca bisa buram otomatis dengan adanya teknologi PDLC yang mana nantinya akan diintegrasikan kedalam material kaca dengan teknik laminasi atau dengan teknik tempel. Buat kalian yang mau menggali informasi ini dengan lebih detail, kami akan hadir dengan artikel kita pada siang hari ini untuk mendapatkan bayangan dan memberikan informasi yang lebih detail untuk hal tersebut. Pastikan kalian stay tuned pada kesempatan kali ini untuk lebih detailnya ya!
Smart Glass PDLC? Atau Smart Film PDLC?
Cara kerja kaca buram otomatis mengandalkan teknologi dari PDLC, sebuah material yang berbahan dasar dari kristal polimer yang mampu atau dapat merestrukturisasi ulang molekul yang ada untuk mengubah pandangan secara visual dengan metode aliran listrik. Meskipun sering dikenal dengan istilah atau nama kaca smart film, namun pada awalnya, sistem yang lebih baik adalah dengan menggunakan sistem Smart Glass Laminated PDLC seperti contoh yang kami lampirkan diatas. Sistem tersebut membuat pemakaian yang lebih layak untuk usia pakai yang lebih awet.
Switch Glass Series!
Kami sebut jenis rangkaian tersebut dengan series Switch Glass. Baik jikalau kalian mau menggunakan metode smart film ataupun smart glass, kami kategorikan produk tersebut dengan Switch Glass Series. Maka dari itu, tidak hanya menggunakan terbatas dengan teknik smart film, kalian bisa menggunakan teknik laminated Smart Glass atau Switch Glass dengan benefit yang sangat banyak dan juga lebih bisa dipakai untuk penggunaan yang lebih luas lagi.
Mengapa Kita Sarankan dengan Switch Glass Laminated?
Smart Glass atau Laminated PDLC Glass tentu saja akan jauh lebih unggul jikalau kita bandingkan dengan sistem tempel dengan Smart Film atau PDLC Film. Hal ini disebabkan oleh karena PDLC yang berfungsi untuk dan sebagai cara kerja kaca buram otomatis akan terlindungi dengan metode laminasi 2 kaca yang diproses secara layak dan secara pabrikan dengan mesin oven EVA. Sehingga maka daripada itulah resiko terkelupas, atau baret, atau PDLC bocor, dan juga PDLC tersiram menjadi sama sekali tidak ada. Dengan demikian, teman-teman bisa menggunakan produk ini secara jangka panjang.
Buat teman-teman yang mau mengulik supplier Smart Glass Indonesia, saat ini kalian juga bisa menghubungi jaringan Glassmart sebagai alternatif daripada toko kaca terdekat yang mana Glassmart sudah resmi tergabung menjadi jaringan distribusi oleh Himalaya Abadi Glass. Dapatkan informasi Glassmart lebih detail dengan www.glassmart.co.id.