
Memilih Jenis Material Kaca Untuk Pintu Kaca Alumunium
Pintu adalah bagian yang tak terpisahkan dari sebuah bangunan. Banyak jenis yang dapat digunakan salah satunya pintu kaca. Pintu Kaca adalah sebuah daun pintu yang terbuat dari Kaca. Ada dua macam pintu kaca, yaitu pintu kaca frameless dan pintu kaca aluminium. Untuk pintu dengan bingkai atau frame atau rangka aluminium, sering juga disebut









